Sudah seminggu sejak Jokowi terakhir menggelar rapat dengan Dirut MRT di Balai kota. Namun belum ada perkembangan berarti dari rencana proyek yang menelan dana Rp 15 triliun itu, padahal separuhnya sudah cair. Kenapa?
"Setiap perencanaan yang ada pasti saya datangi di lapangan jangan sampai kita ini membangun parsial, harus terintegrasi. Jangan sampai mau membangun jalur kereta api, jalur MRT, jalur monorail ini harus terkoneksi dengan pemukiman-pemukiman. Ini yang mau saya pastikan bahwa semuanya terintegrasi. Jangan sampai membangun sesuatu di situ tidak ada area-area pendukung," ujarnya.
Hal tersebut disampaikannya di Balai Kota DKI, Jl Medan Merdeka Selatan, Jakarta Pusat, Senin (29/10/2012).
Sekali lagi Jokowi berjanji akan segera mengeksekusi proyek MRT. Tetapi Jokowi ingin memastikan alasannya kenapa MRT harus mulai dari Lebak Bulus.
"Jangan sampai nanti MRT sudah diputuskan, yang naik tidak banyak, perusahaan rugi kemudian tidak ada uang untuk mengoperasikan. Ini banyak terjadi di luar ada 3 atau 4 tempat yang kejadiannya seperti itu karena tidak terintegrasi," terangnya.
Dari pemaparan terakhir kali yang Jokowi terima seminggu yang lalu, mantan Walikota Solo itu masih belum bisa 'goal' proyek itu. termasuk soal kelangsungan dan pengembangan proyek itu.
"Karena mestinya saya mengerti dong kenapa jalur itu didahulukan pertama. Kedua return on investmentnya seperti apa. Saya harus mengerti semuanya. Saya nggak mau monorailnya baru berjalan berapa tahun terus nggak jalan akhirnya PT memberikan kepada negara akhirnya membebani," tuturnya.
Hingga saat ini konsorsium yang menangani MRT belum diumumkan. Jokowi meyakinkan masyarakat kalau pertanyaan-pertanyaan dirinya seputar MRT sudah terjawab, maka tidak ada alasan lagi menunda proyek tersebut.
"Harus dipastikan yang naik itu sesuai dengan kapasitas. Supaya perusahaan itu tidak rugi. Karena MRT itu BUMD lho. Kan kalau rugi bagaimana, suruh nombokin dari APBD? Hati-hati jangan saya dikejar-kejar suruh mutusin segera," imbuhnya.
Senin, 29 Oktober 2012
Hari ke-14 Jokowi: Proyek MRT Tak Kunjung Mulai, Ini Penjelasan Jokowi
Share This Art!
Label:
hari ke-14,
jokowi,
MRT
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Label
- DKI Jakarta
- Demonstrasi
- hari ke-11
- hari ke-12
- hari ke-13
- hari ke-14
- hari ke-15
- hari ke-16
- hari ke-17
- hari ke-18
- hari ke-19
- hari ke-20
- hari ke-21
- hari ke-22
- hari ke-23
- hari ke-24
- hari ke-25
- hari ke-26
- hari ke-27
- hari ke-28
- hari ke-29
- hari ke-30
- hari ke-31
- hari ke-32
- hari ke-34
- hari ke-35
- hari ke-36
- hari ke-37
- hari ke-38
- hari ke-39
- hari ke-40
- hari ke-41
- hari ke-42
- hari ke-43
- hari ke-44
- hari ke-45
- hari ke-46
- hari ke-47
- hari ke-48
- hari ke-49
- hari ke-50
Popular Posts
Label
- Ahok (20)
- DKI Jakarta (10)
- Demonstrasi (5)
- Hari Sumpah Pemuda (2)
- Jak Karnaval (2)
- Kartu Jakarta Pintar (3)
- Kebakaran (1)
- Kirab Budaya (2)
- Kirab Budaya Rakyat (1)
- Komentar tentang Jokowi - Ahok (12)
- MRT (11)
- PKL (1)
- Rusun (1)
- Satpol PP (1)
- Upah Minimum Provinsi (4)
- banjir (9)
- hari ke-34 (4)
- hari ke-35 (5)
- jokowi (94)
- penggusuran (3)
Agen Bola Promo 100% SBOBET IBCBET Casino Poker Tangkas Online
Agen Bola Promo 100% SBOBET IBCBET Casino Poker Tangkas Online
Agen Bola Promo 100% SBOBET IBCBET Casino Poker Tangkas Online
Agen Bola Promo 100% SBOBET IBCBET Casino Poker Tangkas Online
Agen Bola Promo 100% SBOBET IBCBET Casino Poker Tangkas Online
Agen Bola Promo 100% SBOBET IBCBET Casino Poker Tangkas Online
Agen Bola Promo 100% SBOBET IBCBET Casino Poker Tangkas Online
Agen Bola Promo 100% SBOBET IBCBET Casino Poker Tangkas Online
Agen Bola Promo 100% SBOBET IBCBET Casino Poker Tangkas Online
Agen Bola Promo 100% SBOBET IBCBET Casino Poker Tangkas Online
Agen Bola Promo 100% SBOBET IBCBET Casino Poker Tangkas Online
Agen Bola Promo 100% SBOBET IBCBET Casino Poker Tangkas Online
Agen Bola Promo 100% SBOBET IBCBET Casino Poker Tangkas Online
Designed By Seo Blogger Templates |
Powered By Blogger
Tidak ada komentar:
Posting Komentar